M Fadli pun berharap masyarakat mendukung upaya pemerintah dalam memutus rantai penyebaran Covid-19. Salah satunya dengan terus mematuhi protokol kesehatan saat beraktivitas.
"Kami mengharapkan timbul kesadaran dari setiap masyarakat untuk menjaga agar tidak berkerumun dan selalu menerapkan protokol kesehatan secara ketat," ucapnya.
Data dari Dinkes Tanah Laut mencatat, pasien positif Covid-19 yang dirawat mengalami penurunan 36,97 persen sejak 1 Agustus lalu. Jumlahnya menjadi 433 orang per 1 September 2021.
Editor : Nani Suherni
Artikel Terkait