get app
inews
Aa Text
Read Next : Lubang Tambang Batubara di Tanah Laut Kalsel Terbakar, Warga Ngungsi

Lubang Tambang Batubara di Tanah Laut Terbakar, Pj Bupati: Pemilik Lahan Harus Tanggung Jawab

Minggu, 05 November 2023 - 19:06:00 WITA
Lubang Tambang Batubara di Tanah Laut Terbakar, Pj Bupati: Pemilik Lahan Harus Tanggung Jawab
Pj Bupati Tanah Laut Syamsir Rahman saat meninjau lubang tambang batubara yang terbakar. (FOTO: iNews/ZULKIFLI YUNUS)

"Saya merasa prihatin dengan warga yang rumahnya sangat dekat dengan lokasi lubang batubara yang terbakar," kata Pujiarto.

“Kasihan mereka mencium asap berbau menyengat yang ditimbulkan batubara terbakar, dan sebagian terpaksa mengungsi,” ujar dia.

Lokasi batubara yang terbakar ini, tutur Pujiarto, dulu merupakan jalan lingkungan yang menghubungkan antardusun.

“Sampai malam ini api masih terlihat dari batubara yang terbakar,” kata Pujiarto melalui sambungan telepon pada Sabtu (4/11/2023) malam.

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut