get app
inews
Aa Text
Read Next : Geram Indonesia Sering Ditipu dan Kekayaannya Raib, Prabowo: Ini yang Saya Hadapi

Bocah Banjarmasin Ini Dijuluki Neymar Indonesia oleh Media Brasil, Ini Alasannya

Jumat, 11 November 2022 - 15:39:00 WITA
Bocah Banjarmasin Ini Dijuluki Neymar Indonesia oleh Media Brasil, Ini Alasannya
Welberlieskott de Halim Jardim asal Banjarmasin Ini Dijuluki Neymar Indonesia oleh Media Brasil, (Foto: Instagram/Welberlieskott)

Welber mulai disorot sejak usia 13 tahun usai dibahas media Brasil. Bahkan, media Esporte Fantastico itu menuliskan jika Welber  Neymar dari Indonesia.

Julukan itu diberikan lantaran aksi Welber cukup mengesankan. Dia sudah menjuarai Dana Cup 2019 di Denmark dan Adidas Madewis Cup U-12 2019 di Perancis. Welber juga pernah meraih juara Gothia Cup Swedia pada Juli 2019.

Editor: Nani Suherni

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut