get app
inews
Aa Text
Read Next : Polisi Ungkap Dugaan Korupsi Rp33 Miliar di BUMD Riau, 2 Eks Direktur Jadi Tersangka

Polda Kalsel Siapkan Gedung Karantina bagi Anggota Polri yang Terpapar Covid-19

Rabu, 14 Juli 2021 - 10:21:00 WITA
Polda Kalsel Siapkan Gedung Karantina bagi Anggota Polri yang Terpapar Covid-19
Wakapolda Kalsel Brigjen Pol Mohamad Agung Budijono mengecek Gedung Sekretariat PBSI Kalsel yang dijadikan tempat karantina khusus. (ANTARA/Firman)

Mereka yang dirawat di Rumah Sakit Bhayangkara Tingkat III Hoegeng Imam Santoso Banjarmasin berjumlah lima orang dengan kondisi kesehatan yang stabil.

Menurutnya, tempat karantina khusus diperlukan sehingga orang terkonfirmasi Covid-19 dapat termonitor dengan baik oleh petugas kesehatan yang menangani.

"Ini lebih baik dibandingkan dengan menjalani isolasi mandiri di rumah tanpa pengawasan," katanya.

Editor: Donald Karouw

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut