DPRD Kalsel Dorong Satgas Covid-19 Buka Layanan Kesehatan Online bagi Pasien Isoman
Jumat, 16 Juli 2021 - 17:23:00 WITA
Dia menegaskan pentingnya disiplin protokol kesehatan sebagai pencegahan utama. Apalagi saat ini penyeberan varian delta tergolong lebih cepat menular.
“Apalagi, sudah bermunculan varian baru Covid-19 dan kita harus bahu membahu menanggulanginya dengan menerapkan prokes ketat,” kata Lutfi.
Editor: Nani Suherni