get app
inews
Aa Text
Read Next : 2 Kelompok Warga di Lampung Timur Nyaris Bentrok gegara Maling Alpukat

5 Jus yang Baik Untuk Ibu Menyusui, Nomor 3 Menambah Produksi ASI

Kamis, 17 November 2022 - 15:21:00 WITA
5 Jus yang Baik Untuk Ibu Menyusui, Nomor 3 Menambah Produksi ASI
Ilustrasi Jus yang Baik Untuk Ibu Menyusui

3. Jus Kurma

Jus yang Baik Untuk Ibu Menyusui, Jus Kurma
Jus yang Baik Untuk Ibu Menyusui, Jus Kurma

Pada buah kurma terdapat di dalamnya kadar hormon prolaktin yang mana hormon ini berfungsi untuk pendorong produksi ASI, mengandung zat besi serta vitamin B6 yang mempunyai pengaruh baik bagi Ibu menyusui.

4. Jus Pisang

Jus yang Baik Untuk Ibu Menyusui, Jus Pisang
Jus yang Baik Untuk Ibu Menyusui, Jus Pisang

Buah pisang dikenal dengan kandungannya yang kaya akan fiber, yang mana fiber ini berfungsi membantu dalam mengatasi konstipasi (keadaan yang ditandai dengan sulit buang air besar atau frekuensi BAB lebih sedikit dari biasanya). Selain itu, pada pisang juga terdapat asam amino yaitu triptofan yang diklaim dapat mencegah depresi pasca melahirkan. Manfaat utama buah pisang ini adalah kandungan potasiumnya yang dinilai bagus dalam menjaga keseimbangan elektrolit dan cairan pada tubuh Ibu.

Editor: Nani Suherni

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut