Periode 24–27 November 2025
- Cuaca masih didominasi berawan hingga hujan ringan.
- Hujan sedang berpotensi terjadi di Aceh, Sumatera, Jawa, Nusa Tenggara, Kalimantan, Sulawesi, Maluku, dan Papua.
- Wilayah Siaga (hujan lebat–sangat lebat): Aceh, Sumatera Barat, Bengkulu, Jawa Tengah, Jawa Timur, Kalimantan Barat dan Papua Pegunungan.
- Angin kencang: Nusa Tenggara Timur dan Maluku.
BMKG mengingatkan masyarakat untuk tetap waspada terhadap kemungkinan banjir, longsor dan pohon tumbang. Masyarakat juga diingatkan agar menghindari aktivitas luar ruangan saat hujan lebat disertai petir dan memantau informasi cuaca terbaru dari BMKG.
Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait