BANJARMASIN, iNews.id - Plt Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) Rudy Resnawan mengunggah foto santainya di akun media sosialnya. Anehnya netizen justru mengomentari melihat penampakan di belakang Rudy.
Setelah menikah kembali dengan perempuan bernama Risnia Puspita Sari. Diketahui istri Rudy pernah bekerja sebagai pramugari di salah satu maskapai penerbangan ternama di Indonesia.
Unggahan yang dikomentari netizen kali ini yakni foto sang kepala duduk santai sofa dengan mengenakan baju batik. Setidaknya ada empat foto yang dia unggah dengan gaya berbeda-beda. Namun, ada tiga foto yang ditampilkan mulai dari gaya tangan disandarkan di dagu, hingga mengangkat jari.
"Hallo semua, mari kita senyum dulu," tulis Rudy dalam keterangan di unggahannya.
Editor : Nani Suherni
Artikel Terkait