Kadisdik Kota Banjarmasin Totok Agus Daryanto.(Foto: Antara/Humas Pemkot Banjarmasin)

Saat ini, ada empat sekolah tingkat SMP yang kembali melaksanakan PJJ karena beberapa siswanya terkonfirmasi positif Covid-19.

Untuk mengantisipasi itu, program vaksinasi Covid-19 bagi siswa terus dipercepat, hingga terbentuk kekebalan kelompok untuk menghadapi pandemi Covid-19 yang belum berakhir ini.

Sejak Rabu (2/2/2022), kasus Covid-19 di Kota Banjarmasin terus tambah, yakni sebanyak 68 orang terpapar Covid-19. Total kasus Covid-19 selama pandemi di Kota Banjarmasin sebanyak 16.129 kasus. Sementara itu yang sudah sembuh sebanyak 15.339 orang dan meninggal dunia sebanyak 544 orang.


Editor : Nani Suherni

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network