Bupati Tanah Laut (Tala) Sukamta (tengah) (Foto: dok Pemkab Tala)

Dia juga mengizinkan kepada para tenaga kesehatan (nakes) dan para vaksinator untuk libur dan istirahat pada tanggal 1 dan 2 Januari 2022. Namun, pada nakes harus siap melayani vaksinasi masyarakat pada 3 Januari 2021.

Sampai dengan tanggal 30 Desember 2021, capaian vaksinasi dosis pertama di Kabupaten Tala mencapai 190.188 dari total sasaran 269.965 orang atau menembus persentase 70,45 persen. 


Editor : Nani Suherni

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network