Trans Banjarmasin (Foto: Instagram/transbanjarbakula)

BANJARMAISN, iNews.id - Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) tengah menyiapkan transportasi untuk memudahkan mobilitas masyarakat jelang kegiatan MTQ Nasional bulan mendatang. Bahkan akan ada 34 bus bantuan dari Kemeterian Perhubungan.

“Kita nanti akan kedatangan bantuan bus dari Kementerian Perhubungan (Kemenhub), dari data sementara yang telah diterima ada 34 bis beserta supir dan operasionalnya untuk menunjang kegiatan MTQ,” kata Plt Kepala Dishub Kalsel, Hermansyah dikutip dari portal resmi Pemprov Kalsel, Jumat (9/9/2022). 

Dengan bantuan 34 bus ini tentu akan sangat memudahkan mobilitas masyarakat baik terkait angkutan ke acara pembukaan, penutupan dan ke venue. Rutenya nanti dibagi sesuai tempat dan venue kegiatan MTQ.


Editor : Nani Suherni

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network