Informasi diperoleh, korban merupakan seorang janda yang tinggal seorang diri dalam rumahnya yang menjadi tempat kejadian peristiwa (TKP). Dia berpisah dari suaminya sejak beberapa tahun terakhir. Hasil olah TKP dan identifikasi di lokasi kejadian tak ditemukan adanya harta benda milik korban yang hilang.
Namun tampak ada bekas kaki yang diduga dari pelaku pembunuhan. Saat ini polisi masih menyelidiki untuk segera mengungkap kasus pembunuhan tersebut.
Editor : Nani Suherni
Artikel Terkait